Rabu, 08 Juni 2011

NETMEETING

Netmeeting adalah aplikasi bawaan windows yang masih tersembunyi . netmeeting digunakan untuk berkomunikasi antar jaringan local area network (LAN) .Dalam hal ini anda harus menginstall terlebih dahulu untuk dapat menikmati fasilitas di dalamnya . namun ,anda tidak perlu khawatir untuk menyiapkan software nya . karena NETMEETING ini bawaan dari sistem operasi windows. berikut ini fasilitas netmeeting yang terbilang lengkap sebagai penunjang komunikasi dengan cakupan LAN.

langkah-langkah nya adalah:

pertama clik start lalu pilih run ketik conf



lalu muncul tampilan perkenalan tentang netmeeting lalu klik next setelah itu isi nama, email


akan muncul kotak dialog yang berisi spesifikasi kecepatan coneksi pilih "28800" bps or faster modem" setelah itu klik "next"


akan muncul lagi kotak dialog yang berisi "audio tuning wizard"





setelah semua terinstal maka akan muncul tampilan seperti gambar dibawah ini



selamat mencoba

Tidak ada komentar:

Posting Komentar